Doc.BIOma Reporter : Miswar |
Parangtambung, BIOma-Badan Eksekutif Mahasiswa FMIPA UNM akan menyelenggarakan PORS (Pekan Olahraga dan Seni) MIPA 2015 pada tanggal 20 Maret dan akan berlangsung selama satu bulan.
Dengan melibatkan tiga biro diantaranya Wanapanca, SCMM, dan Hasrat, kegiatan ini meliputi berbagai item perlombaan. Dimana Hasrat mewadahi lomba seni dan SCMM mewadahi kerohanian. Namun PORS kali ini tidak mengikutsertakan item lomba kepecinta alaman karena kegiatan orienteering tidak dimasukkan kedalam item lomba.
Perihal ini telah didiskusikan kepada pihak Wanapanca "Kami telah berkoodinasi dengan orang-orang dari Wanapanca bahwasanya persiapan untuk orienteering tidak semudah itu, persiapannya bukan sebulan dua bulan" Ungkap Nur Rizky Windirianto selaku Menteri Kemahasiswan BEM FMIPA UNM saat ditemudi di sekretariat BEM.
0 comments :
Posting Komentar